ULANGAN HARIAN
MATA
PELAJARAN :
PENGOPERASIAN PERALATAN TRANSAKSI
KOMPETENSI DASAR : PERSIAPAN
DAN PENGOPERASIAN PADA ALAT
VERIFIKASI
SEMESTER / TAHUN : 2 / 2014
Kerjakan
soal di bawah ini dengan memberikan
tanda silang pada jawaban yang paling tepat !
1.
Alat
untuk mengetahui atau mendeteksi uang palsu dengan menggunakan sinar Ultra
Violet, terdapat pada mesin….
a.
Money
Changer c.
Money Detector e.
Money Counter
b.
Money
Cutter d.
Money Roller
2.
Berikut
ini persiapan sebelum memeriksa uang tunai secara manual, kecuali….
a.
Mengetahui
cara pemeriksaan uang secara manual d.
Menyiapkan fasilitas untuk pengecekan
b.
Memverifikasi
uang dengan diraba, diterawang dan dilihat e.
Mengenal macam-macam uang tunai
c.
Menerima
uang pembayaran
3.
Setiap
uang kertas asli terdapat tulisan pada benang pengamannya yang disebut….
a.
Watermark c.
Cetak Intaglio e.
Safety Line
b.
Microletter d.
Invisible Print
4.
Untuk
mendeteksi uang kertas sering menggunakan cara manual yaitu 3D. Tanda-tanda
keaslian uang yang dapat kita cek dengan cara diraba yaitu…..
a.
Watermark c. Cetak
Intaglio e.
Safety Line
b.
Microletter d.
Invisible Print
5.
Tanda-tanda
pada uang kertas berikut mengidentifikasikan uang palsu, kecuali….
a.
Warnanya
pudar, luntur atau gambar patah d. Nomor seri pada uang terasa menonjol bila
diraba
b.
Jika
diraba, kertas terasa halus dan lentur e. Safety line berwarna hitam polos tanpa
tulisan
c.
Watermark
terlihat seakan-akan dicetak dipermukaan kertas
6.
Berikut
ini hal yang harus diperhatikan sebelum melakukan swipe kartu kredit pada mesin
EDC, yaitu ……
a.
Memeriksa
ketebalan kartu tersebut d.
Meminta pemegang kartu menginput no. PIN
b.
Memeriksa
tanggal berlaku kartu kredit e.
Menanyakan nama dan alamatnya
c.
Memeriksa
barang yang dibeli dengan kartu kredit tersebut.
5.
Jika
terjadi masalah teknis pada mesin EDC maka langkah yang harus diambil seorang
pramuniaga yaitu…..
a.
Meminta
konsumen untuk membayar Cash d.
Meminta konsumen untuk membatalkan pembelian
b.
Menghubungi
pemilik perusahaan e.
Menghubungi Bank Penerbit Kartu Kredit
c.
Menghubungi
Supervisor anda
6.
Berikut
ini adalah response message yang
tersaji pada mesin validasi kartu kredit, pesan yang menunjukan bahwa transaksi
ditolak yaitu……
a. Dialing
Now c.
Invalid transaction e.
Incorrect PIN
b. Approved d.
Magnetic Swipe error
7.
“Please try again-XX”,
ini adalah pesan yang tersaji pada mesin validasi kartu kredit yang menunjukan
bahwa….
a.
Transaksi
diproses c.
Kerusakan magnetic strip e.
Salah input nomor PIN
b. Gangguan
pada komunikasi d.
Transaksi ditolak mesin
8.
Jumlah
angka pada nomor kartu kredit yaitu
a.
12
digit c.
16 digit e.
20 digit
b.
14
digit d.
18 digit
9.
Cara
pengoperasian mesin EDC meliputi hal-hal berikut ini, kecuali….
a.
Settlement c.
Void e.
Sale
b.
Reset
Data d.
Reprint
10. Berikut ini tata cara bertransaksi
melalui mesin EDC, kecuali….
a.
Transaksi
di settlement maksimum 5 hari setelah transaksi d.
Memeriksa fisik kartu kredit
b.
Otoritas
dilakukan setelah akhir jam kerja e.
Jangan memilah transaksi menjadi per bagian
c.
Mencocokkan
nomor kartu dengan daftar BIN
11. Konsentrasi dalam bekerja, tidak
melamun atau sambil bermain-main dalam melakukan verifikasi uang adalah esensi dalam
sikap….
a.
Bijaksana d.
Cermat
b.
Bertanggungjawab
e.
Teliti
c.
Jujur
12.
Kol
|
Sikap
|
Kol
|
Implementasi
|
A
|
CERMAT
|
1
|
Memberikan
penjelasan yang masuk akal / rasional kepada customer
|
B
|
JUJUR
|
2
|
Melakukan
pengecekan ulang pada produk sebelum dibungkus
|
C
|
TELITI
|
3
|
Memberikan
informasi spesifikasi produk sesuai kenyataannya
|
D
|
Bertanggungjawab
|
4
|
Tinggalkan
permasalahan pribadi saat sedang bekerja
|
Kondisi
pada table di atas yang paling sesuai / relevan antara kolom sikap dan kolom
implementasi yaitu….
a.
A-2
dan D-4 c.
C-2 dan A-4 e.
A-4 dan C-1
b.
B-1
dan C-2 d.
D-3 dan B-3
13. Pihak yang melakukan kerjasama
dengan Bank untuk melayani transaksi berbasis kartu biasanya outlet-outlet dan
toko yang disebut….
a.
Pihak
Issuer c.
Principal Agency e.
Provider
b.
Frenchise d.
Merchant
14. Mesin EDC yang dapat berfungsi
apabila hanya terdapat jaringan telepon seluler dan tanpa jaringan PLN adalah
EDC berjenis….
a.
EDC
Line Telepon c.
EDC GPRS Power e.
EDC GPRS Mobile
b.
EDC
Banking d.
EDC Fixed Line
15. Prosedur operasional pembatalan
transaksi (VOID) kartu debit pada mesin EDC yang tepat adalah
a.
Tekan F4 à Input Password à Input Trace Number à Input PIN oleh Cardholder à Dialing / Enter
b.
Tekan
F4 à Input Password à Input PIN oleh Cardholder à Input Trace Number à Dialing / Enter
c.
Tekan
F3 à Input Password à Input Trace Number à Input PIN oleh Cardholder à Dialing / Enter
d.
Tekan
F3 à Input Password à Input PIN oleh Cardholder à Input Trace Number àDialing / Enter
e.
Tekan
F3 à Input PIN oleh Cardholder àInput Password à Input Trace Number à Dialing / Enter
Jawablah soal essay berikut ini dengan jelas dan benar !
1.
Berikan penjelasan tentang alat bantu
verifikasi pada sebuah transaksi seperti yang Anda ketahui !
2.
Sebutkan macam-macam bentuk money
detector !
3.
Sebutkan enam variable keaslian pada
uang kertas ! beri penjelasan singkatnya !
4.
Apa yang dimaksud dengan “settlement”
itu? dan bagaimana cara operasionalnya pada mesin EDC?
5.
Bagaimana prosedur pelaporan apabila
terjadi kerusakan pada money detector ?
Goodluck J
0 komentar:
Posting Komentar